Rabu, 27 Februari 2013

Oscar 2013 - Winners

Finally, Daftar pemenang Oscar 2013 sudah diumumkan. Meski pemenangnya ga jauh-jauh amat dari award yang dilakukan sebelumnya, sebut saja Golden Globe Awards, BAFTA atau Critic Choice Awards, tapi malam pengumuman ini tetap ditunggu para pecinta film Hollywood.

Argo, kembali berjaya! Herannya Ben Affleck justru tidak berhasil masuk nominasi Sutradara terbaik, padahal semua award sebelumnya memenangkan dia sebagai sutradara terbaik. Makanya lucu aja ketika dia menang di Critic Choice Award, kalimat pembukanya adalah "THANKS TO ACADEMY!" LOL. Tapi berkat itu pula, Ang Lee berhasil mengangkat tropy emas itu lagi berkat kepiawaiannya mengarahkan film Life of Pi. Fyi, nama-nama nominator Sutradara terbaik itu bisa dibilang adalah tokoh-tokoh perfilman hebat saat ini.

4 kuartet aktris-aktor yang menang di oscar tahun ini menurut gw pribadi sudah pantas dan memang terbaik saat ini. Jadi no debatable!

Well, ga usah panjang lebar, Ini hasil lengkapnya :

# Best Picture
Argo

# Best Actor
Daniel Day-Lewis for 'Lincoln'

# Best Actress
Jennifer Lawrence for 'Silver Linings Playbook'

# Best Direction
Ang Lee for 'Life of Pi'

# Best Writing - Original Screenplay
Quentin Tarantino for 'Django Unchained'

# Best Writing - Adapted Screenplay
Chris Terrio for 'Argo'

# Best Original Song
Adele for 'Skyfall'

# Best Original Score
Mychael Danna for 'Life of Pi'

# Best Production Design
'Lincoln' - Rick Carter (Production Design); Jim Erickson (Set Decoration).

# Best Film Editing
William Goldenberg for 'Argo'

# Best Actress in a Supporting Role
Anne Hathaway for 'Les Miserables'

# Best Foreign Language Film
‘Amour’

# Best Documentary - Feature
‘Searching for Sugar Man’

# Best Documentary - Short Subject
`Inocente`

# Best Short Film - Live Action
Shawn Christensen for `Curfew’

# Best Make-Up and Hair Styling
Lisa Westcott and Julie Dartnell for `Les Misérables`

# Best Costume Design
Jacqueline Durran for ‘Anna Karenina’

# Best Visual Effects
`Life of Pi`

# Best Cinematography
Claudio Miranda for `Life of Pi`

# Best Animated Feature Film
`Brave`

# Best Short Film - Animated
John Kahrs for `Paperman`

# Best Supporting Actor
Christoph Waltz for `Django Unchained`

Dan untuk kategori Best Sound Editing, terjadi kemenangan TIE antara Skyfall dan Zero Dark Thirty. Sepanjang sejarah Oscar, konon baru terjadi 2 kali dengan tahun ini.

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Hi, after reading this awesome article i am as well happy to
share my know-how here with friends.

Visit my web page: http://www.pradasale-shop.com

Anonim mengatakan...

Your style is so unique in comparison to other people I've read stuff from. Thanks for posting when you have the opportunity, Guess I will just book mark this blog.

Also visit my homepage; ロレックスレプリカ