Category: Movies
Genre: Romantic Comedy
Menonton film ringan bergenre drama romantis komedi memang sangat terasa pas ketika di tonton di saat sedang ingin rileks dan di antara tayangan-tayangan tv yang tidak jelas.
New in town menjadi pilihan saya malam tadi. Film yang betul-betul ringan tapi menghibur.
Reneè Zelweger adalah wanita karir yang sukses. Ia mendapatkan tugas untuk meninjau kondisi salah satu perusahaan di peolosok Minnesota. Meninjau apakah perusahaan itu masih layak buka atau ditutup saja.
Kedatangannya dikota baru memberikan juga cerita baru buatnya. Mulai dari kondis cuaca yang sangat dingin sampe penyambutan warga terutama pegawai perusahaannya yang beragam. Sifat angkuh dan arogannya yang sangat kental di awal kedatangannya, mulai luluh ketika menyadari kebaikan dan kehangatan warga kota barunya. Tadinya dia termasuk keras dengan para karyawan blue colarnya berbalik menjadi pendukung dan membela hak mereka.
Kisahnya penuh pesan moral dan tidak lupa kisah romantis yang membumbui sepanjang cerita berjalan. Renee cukup apik memerankan sosok wanita karir berwatak keras tapi berhati lembut. Beberapa adegan konyol dan kocak berhasil membuat saya tertawa lepas. Well, as i told u before, it's a simply movie.
Jangan terlalu cepat mengambil kesimpulan tentang hal-hal yang baru kamu temui. Jump to conclusion tanpa informasi dan data pendukung yang jelas sangat tidak tepat untuk dilakukan, terutama bila kamu adalah seorang pendatang baru. New comer!
Genre: Romantic Comedy
Menonton film ringan bergenre drama romantis komedi memang sangat terasa pas ketika di tonton di saat sedang ingin rileks dan di antara tayangan-tayangan tv yang tidak jelas.
New in town menjadi pilihan saya malam tadi. Film yang betul-betul ringan tapi menghibur.
Reneè Zelweger adalah wanita karir yang sukses. Ia mendapatkan tugas untuk meninjau kondisi salah satu perusahaan di peolosok Minnesota. Meninjau apakah perusahaan itu masih layak buka atau ditutup saja.
Kedatangannya dikota baru memberikan juga cerita baru buatnya. Mulai dari kondis cuaca yang sangat dingin sampe penyambutan warga terutama pegawai perusahaannya yang beragam. Sifat angkuh dan arogannya yang sangat kental di awal kedatangannya, mulai luluh ketika menyadari kebaikan dan kehangatan warga kota barunya. Tadinya dia termasuk keras dengan para karyawan blue colarnya berbalik menjadi pendukung dan membela hak mereka.
Kisahnya penuh pesan moral dan tidak lupa kisah romantis yang membumbui sepanjang cerita berjalan. Renee cukup apik memerankan sosok wanita karir berwatak keras tapi berhati lembut. Beberapa adegan konyol dan kocak berhasil membuat saya tertawa lepas. Well, as i told u before, it's a simply movie.
Jangan terlalu cepat mengambil kesimpulan tentang hal-hal yang baru kamu temui. Jump to conclusion tanpa informasi dan data pendukung yang jelas sangat tidak tepat untuk dilakukan, terutama bila kamu adalah seorang pendatang baru. New comer!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar