Genre : Action + Comedy
Score : 2 of 5 stars
June berencana ke rumah keluarganya untuk persiapan pernikahan adiknya. Di bandara dia bertemu dengan Roy secara kebetulan. Dua kali tabrakan kecil di bandara membuat mereka jadi akrab. Dan ternyata mereka satu pesawat, meski di awal, June ditolak karena sebenarnya bukan jadwal flight nya.
Di dalam pesawat, June tidak menyadari kalo sebenarnya dia berada dalam dua kubu yang berseberangan. Roy vs agen-agen biro. Akhirnya, mau tidak mau, June pun ikut terseret di dalam kasus ini. Kasus perebutan sebuah sumber tenaga berebentuk battere yang ditemukan seorang ahli kimia yang berada dalam perlindungan Roy.
Kejar-kejaran perebutan battere pun terjadi. Sandera menyandera seperti kebanyakan film action spionase juga ada...
Tidak banyak yang ditawarkan dalam film ini. Action standar dengan cerita yang seperti biasa cheesy. Entah kenapa saya kok tidak terlalu suka dengan duet Cruise dan Diaz ini ya? Mereka seolah tidak blend. Tapi untuk Diaz, di film ini dia tampil jauh lebih bagus dibanding penampilannya di Charlie's Angels (meski sebenarnya di film ini overal dia std)
Si Prince charming? Yah u know him... selalu klimis dalam situasi dan kondisi apapun. Yah... rejeki dia dianugerahi tampang yang dalam bentuk apapun selalu terlihat bagus.
Overall, filmnya standar dan tidak memberikan kejutan banyak. Ga perlu mikir terlalu jauh. Putar, nonton dan selesai.
Score : 2 of 5 stars
June berencana ke rumah keluarganya untuk persiapan pernikahan adiknya. Di bandara dia bertemu dengan Roy secara kebetulan. Dua kali tabrakan kecil di bandara membuat mereka jadi akrab. Dan ternyata mereka satu pesawat, meski di awal, June ditolak karena sebenarnya bukan jadwal flight nya.
Di dalam pesawat, June tidak menyadari kalo sebenarnya dia berada dalam dua kubu yang berseberangan. Roy vs agen-agen biro. Akhirnya, mau tidak mau, June pun ikut terseret di dalam kasus ini. Kasus perebutan sebuah sumber tenaga berebentuk battere yang ditemukan seorang ahli kimia yang berada dalam perlindungan Roy.
Kejar-kejaran perebutan battere pun terjadi. Sandera menyandera seperti kebanyakan film action spionase juga ada...
Tidak banyak yang ditawarkan dalam film ini. Action standar dengan cerita yang seperti biasa cheesy. Entah kenapa saya kok tidak terlalu suka dengan duet Cruise dan Diaz ini ya? Mereka seolah tidak blend. Tapi untuk Diaz, di film ini dia tampil jauh lebih bagus dibanding penampilannya di Charlie's Angels (meski sebenarnya di film ini overal dia std)
Si Prince charming? Yah u know him... selalu klimis dalam situasi dan kondisi apapun. Yah... rejeki dia dianugerahi tampang yang dalam bentuk apapun selalu terlihat bagus.
Overall, filmnya standar dan tidak memberikan kejutan banyak. Ga perlu mikir terlalu jauh. Putar, nonton dan selesai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar